RUU HKPD Masuk Tahap Akhir, Marwan: Harapannya Meningkatkan Kesejahteraan Rakyat

- 22 November 2021, 17:00 WIB
Legislator Demokrat Marwan Cik Asan menyebut pertumbuhan Ekonomi 7 Persen Bersifat Semu, Penyebab Utamanya Low Base Effect
Legislator Demokrat Marwan Cik Asan menyebut pertumbuhan Ekonomi 7 Persen Bersifat Semu, Penyebab Utamanya Low Base Effect /Foto: Dok. Demokrat.

Karena itu, perlu dikaji dan dipahami terlebih dahulu dengan seksama dan komprehensif sejauh mana kegiatan ekonomi masyarakat dapat tetap berjalan jika beban pajaknya naik.

‘’Jangan sampai aktivitas ekonomi yang baru saja menggeliat setelah terdampak pandemi Covid-19, malah terhambat karena beban pajak berlebihan. Poin ini penting,’’ tegas Marwan.

Baca Juga: Inilah Alasan Ole Gunnar Solskjaer Dipecat Manchester United

Selain itu, FPD juga mendorong pemerintah meningkatkan capacity building, pelaksanaan monitoring and evaluasi terhadap pemerintah daerah, guna mencapai hasil pembangunan yang maksimal.

‘’Kita ingin SDM pemerintah daerah terus membaik, ditingkatkan. Selain itu, pengawasan terhadap pembentukan dana abadi daerah agar benar-benar memberikan sumbangan kepada penerimaan daerah dan kemanfaatan umum lintas generasi, baik itu manfaat ekonomi dan sosial,’’ kata Marwan lagi.

Poin terakhir, Marwan mengingatkan pemerintah agar memaksimaklan sinergi dan harmonisasi kebijakan fiskal pusat dan daerah.

Baca Juga: Menyoroti Langkah Erick Thohir Angkat Hendi Prio Jadi Dirut MIND ID

‘’Tanpa sinergi, kita tidak bisa tujuan nasional. Laksanakan Kerjasama dengan hati-hati dan bijaksana, jaga terus semangat desentralisasi dan otonomi daerah yang menjadi amanat dari reformasi,’’ tutup Marwan. ***

Halaman:

Editor: R. Adi Surya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah