dr Faheem Younus Jelaskan Cara Menghemat Persediaan Oksigen Untuk Pasien Covid-19

- 22 Juli 2021, 10:52 WIB
dr Faheem Younus Berikan Tips Cara Menghemat Persediaan Oksigen dengan Bahasa Indonesia
dr Faheem Younus Berikan Tips Cara Menghemat Persediaan Oksigen dengan Bahasa Indonesia /Twitter @FaheemYounus

Dokter asal Amerika Serikat Faheem Younus sendiri terkenal karena cuitan-cuitan berbahasa Indonesia yang kerap menyita perhatian publik.

Baca Juga: Oksigen Menipis, Lembaga Islam Ini Ajak Patungan Beli Tabung Oksigen

Salah satu cuitannya yang menarik perhatian publik tanah air antara lain yang ia unggah baru-baru ini.

Dalam cuitan yang diunggah Sabtu 17 Juli 2021tersebut, dr. Faheem mengomentari tidak efektifnya sebuah video yang memperlihatkan sejumlah orang Indonesia membangun sauna untuk imunitas.

“Manfaat Nol, Tapi itu bisa menyebarkan virus lebih lanjut di lingkungan tanpa masker dan aerosol. Tolong jangan lakukan itu,” pintanya.

Baca Juga: Covid-19 Tembus 30.000, Luhut Minta Jumlah Tabung Oksigen Diperbanyak

Berdasarkan info di video viral, tampak warga Lenteng Agung, Jagakarsa, Jakarta Selatan secara bergiliran masuk ke dalam bilik sauna yang diciptakan oleh ketua RT dan pemuda setempat.***

 

Halaman:

Editor: Rahman Sugidiyanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah