Indah dan Eksotik, 4 Wisata Pantai Di Pesisir Sukabumi Enak Dikunjungi Diakhir Pekan

- 19 Mei 2024, 13:30 WIB
Indah dan Eksotik, 4 Wisata Pantai Di Pesisir Sukabumi Enak Dikunjungi Diakhir Pekan
Indah dan Eksotik, 4 Wisata Pantai Di Pesisir Sukabumi Enak Dikunjungi Diakhir Pekan /*/mantrasukabumi.com/Instagram @Andi.Syahidan

Pedoman Tangerang – Akhir Pekan sudah tiba, saatnya menghabiskan waktu bersama keluarga dengan berwisata mengunjungi pantai di pesisir Sukabumi.

Berwisata mengunjungi pesisir pantai yang indah dan eksotik merupakan salah satu cara untuk membuat pikiran menjadi tenang.

Bagi kalian yang ingin berwisata mengunjungi pesisir pantai di daerah Sukabumi, maka simak artikel ini hingga selesai.

Berikut 4 Wisata Pantai Di Pesisir Sukabumi Enak Dikunjungi Diakhir Pekan:

Baca Juga: Ajib dan Menawan, Inilah 3 Rekomendasi Cafe di Bogor dengan View Estetik

1. Pantai Karang Hawu

Terletak tidak jauh dari Palabuhan Ratu, tepatnya di Desa Cikakak, Kecamatan Cisolok, Kabupaten Sukabumi. Pantai ini dikenal dengan formasi batu karangnya yang unik dan menarik. Batu-batu karang ini tersebar di sepanjang pantai, menciptakan pemandangan yang menakjubkan.

Pantai Karang Hawu sering dijadikan tempat untuk menikmati matahari terbenam. Pemandangan matahari yang merayap ke balik batu karang menjadi momen yang menakjubkan bagi para pengunjung.

Pantai ini memiliki ombak yang relatif tenang dan cocok untuk kegiatan berenang atau bersantai di tepi pantai.

Baca Juga: 4 Rekomendasi Pantai di Pandeglang yang Bikin Pikiran Tenang dan Betah Berlama-lama

2. Pantai Cibuaya

Pantai Cibuaya merupakan salah satu pantai yang terletak di Ujung Genteng, Ciracap, Kabupaten Sukabumi, Provinsi Jawa Barat. Pantai ini menawarkan keindahan alam pesisir dengan pasir putih yang lembut dan air laut yang jernih.

Halaman:

Editor: Abdul Majid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah