Jadwal Pencairan PKH, BST Rp300 Ribu dan Beras CekBansos.Kemensos.go.id Selama PPKM Darurat

- 20 Juli 2021, 11:45 WIB
Jadwal Pencairan CekBansos.Kemensos.go.id PKH, BST Rp300 Ribu, Beras Juli 2021 Cair
Jadwal Pencairan CekBansos.Kemensos.go.id PKH, BST Rp300 Ribu, Beras Juli 2021 Cair /Kemensos RI

Pedoman Tangerang – Kementerian Sosial RI, Kemensos menginformasikan jadwal pencairan PKH, BST Rp300 ribu dan akan terus menyalurkan bantuan-bantuan selama PPKM Darurat untuk meringankan beban masyarakat saat pandemi.

Jadwal pencairan Bantuan terdiri dari bantuan reguler yang telah disalurkan yakni Program Keluarga Harapan (PKH) dan Program Kartu Sembako, serta penambahan Bantuan Sosial Tunai (BST) yang disalurkan melalui Bank Himpunan Milik Negara (Himbara).

Berikut Jadwal Pencairan PKH, BST dan Beras Selama PPKM Darurat:

Baca Juga: Bansos Cair Bulan Juli Rp 600ribu dan Beras 10kg, Cek Penerima di cekbansos.kemensos.go.id

Program Keluarga Harapan (PKH)

Dilansir dari akun twitter resmi Kemensos RI, PKH akan dicairkan pada Bulan Juli 2021 namun tidak secara persis disebutkan tanggal berapa.

Penyalurannya sendiri akan dicairkan melalui Bank Himbara seperti BRI, BNI, Mandiri. Adapun jumlah yang akan diterima bervariasi sesuai kelompok penerima manfaat (KPM).

  • Ibu Hamil Rp 3 juta/tahun
  • Anak Usia Dini Rp 3 juta/tahun
  • Anak SD Rp 900 ribu/tahun
  • Anak SMP Rp 1,5 juta/tahun
  • Anak SMA Rp 2 juta/tahun
  • Disabilitas Berat Rp 2,4 juta/tahun Lansia 70 Rp 2,4 juta /tahun.

Baca Juga: Bansos BST 600 Ribu dan Beras 10 Kg Sudah Cair, Yuk Cek di cekbansos.kemensos.go.id

Program Kartu Sembako

Program Kartu Sembako setiap keluarga mendapat jatah Rp 200 ribu/bulan/keluarga. Penyaluran untuk bulan Juli s.d September dipercepat yakni dicairkan pada bulan Juli 2021 melalui Himpunan Bank Milik Negara (HIMBARA)

Halaman:

Editor: Rahman Sugidiyanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x