Setelah Lama Tak Muncul Akhirnya Putri Chandrawati Muncul dan Beri Pengakuan Tak Wajar? Cek Faktanya

- 7 Agustus 2022, 14:00 WIB
Putri Chandrawati
Putri Chandrawati /Kolase foto: Pikiran Rakyat/

Pedoman Tangerang - Tim khusus bentukan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo resmi menetapkan Bharada E sebagai tersangka tewasnya Brigadir J di kediaman Kadiv Propam nonaktif Irjen Ferdy Sambo.

Sebelum penetapan tersangka, penyidik sudah melakukan pemeriksaan kepada 42 orang saksi, termasuk di dalamnya adalah Ahli-ahli baik dari unsur biologi kimia forensik dan metalurgi balistik forensik, IT Forensik, dan kedokteran forensik.

"Termasuk telah melakukan penyitaan terhadap sejumlah barang bukti baik berupa alat komunikasi, cctv, dan barang bukti yang ada di TKP. Itu sudah diperiksa atau diteliti oleh laboratorium forensik maupun yang sedang dilakukan pemeriksaan di laboratorium forensik," katanya saat konferensi pers di Gedung Divisi Humas Polri, Jakarta Selatan pada Rabu 3 Agustus 2022.

Meski telah menetapkan Bharada Richard Eliezer Pudihang Lumiu alias Bharada E sebagai tersangka Polri akan tetap melanjutkan penyelidikan dan tak menutup kemungkinan akan ada tersangka baru.

Bahkan beredar kabar bahwa istri Ferdy Sambo Putri Candrawathi akhirnya muncul.

Masih dalam informasi yang sama disebutkan juga kalau istri Irjen Ferdy Sambo telah membuat pengakuan yang tak wajar.

Baca Juga: Bharada E Bebas dari Pasal Pembunuhan Berencana, Ketua IPW: Brigadir J Disayat dan Dieksekusi

Kabar tersebut beredar setelah kanal YouTube 212 TV mengunggah video berjudul "Setelah lama menghilang akhirnya istri ferdi sambo muncuk dan beri pengakuan tak wajar".

Setelah Lama Tak Muncul Akhirnya Putri Chandrawati Muncul dan Beri Pengakuan Tak Wajar? Cek Faktanya
Setelah Lama Tak Muncul Akhirnya Putri Chandrawati Muncul dan Beri Pengakuan Tak Wajar? Cek Faktanya /Tangkap layar YouTube 212 TV

Halaman:

Editor: Bustamil Arifin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x