Ingin Jadi Guru Penggerak Angkatan 9 dan 10! Cek Persyaratan Lengkapnya Di Sini

- 27 Desember 2022, 21:00 WIB
Ilustrasi. Guru dengan sertifikat Guru Penggerak lebih mudah sertifikasi? Simak selengkapnya
Ilustrasi. Guru dengan sertifikat Guru Penggerak lebih mudah sertifikasi? Simak selengkapnya /tangkapan layar YouTube Kemdikbud RI/

1. Menerapkan pembelajaran yang berpusat pada murid
2. Memiliki kemampuan untuk fokus pada tujuan
3. Memiliki kompetensi menggerakkan orang lain dan kelompok
4. Memiliki daya juang (resilience) yang tinggi
5. Memiliki kompetensi kepemimpinan dan bertindak mandiri
6. Memiliki kemampuan untuk belajar hal baru, terbuka pada umpan balik, dan terus memperbaiki diri.
7. Memiliki kemampuan berkomunikasi dengan efektif dan memiliki pengalaman mengembangkan orang lain
8. Memiliki kedewasaan emosi dan berperilaku sesuai kode etik

Demikan ulasan tentang persyaratan untuk menjadi guru Penggerak.***

Halaman:

Editor: Bustamil Arifin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah