Yuk Simak! Manfaat Telur Bagi Kesehatan Jantung

- 11 Juni 2021, 12:30 WIB
Telur rebus makanan enak dan mudah cara disajikannya
Telur rebus makanan enak dan mudah cara disajikannya /Foto Telur rebus Bustamil Arifin/

Pedoman Tangerang - Telur merupakan makanan yang banyak digemari oleh seluruh kalangan masyarakat.

Rasanya yang enak dan mudah dimasak.

Benarkah telur bermanfaat bagi kesehatan jantung? Pedoman Tangerang telah merangkum informasi terkait hal tersebut, silahkan simak penjelasanya.

Baca Juga: Yuk Simak, Kiat Agar Paru-paru Selalu Sehat

Sering kali telur dianggap tidak sehat jika dikonsumsi berlebihan dalam jumlah banyak lantaran kandungan kolesterol yang terkandung di dalamnya.

Padahal, telur memiliki manfaat yang baik untuk kesehatan jantung anda.

Dilansir dari Eat This, kuning telur memang punya bagian yang mengandung kolesterol sekaligus mengandung nutrisi terbanyak.

Hal ini yang ternyata baik untuk jantung Anda.

Secara medis telur emiliki kandungan kolesterol tinggi (satu telur besar mengandung sekitar 187 miligram kolesterol), telur tampaknya tidak berperan dalam menaikkan kadar kolesterol.

Halaman:

Editor: Alfin Pulungan

Sumber: Eat This


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah