Ribuan Iphone Terancam Diblokir Karena IMEI Ilegal

- 1 Agustus 2023, 14:00 WIB
191ribu Ponsel IMEI Ilegal Bakal Dishutdown, Mayoritas iPhone -f/istimewa/unsplash/ROBIN WORRALL
191ribu Ponsel IMEI Ilegal Bakal Dishutdown, Mayoritas iPhone -f/istimewa/unsplash/ROBIN WORRALL /

Keempat, yakni melalui Kementerian Perindustrian (Kemenperin). Menurut Adi ini dugunakan untuk rekan-rekan pengusaha baik yang produksi atau import handphone.

Adi mengungkapkan dalam pengajuan registrasi IMEI biasanya di Kemenperin dimulai dengan permohonan data secara online, lalu dilakukan verifikasi data. Kemudian diberikan persetujuan kepada Kominfo dan diinput ke dalam mesin CEIR.

Pada tahap di Kementerian Perindustrian yang tidak dilakukan dengan prosedur yang baik atau dicurangi oleh tersangka inisial F. Terdapat sebanyak 191.965 ponsel telah didaftarkan antara tanggal 10 sampai 20 Oktober 2022 lalu.

"Di sini kami menemukan ada 191.965 handphone ilegal tanpa melalui prosedur verifikasi," ucap Adi.

Sebelumnya, pihak kepolisian telah menetapkan enam orang tersangka dalam kasus pendaftaran IMEI Ilegal antara lain yaitu dengan inisal P, D, E, dan B yang berasal dari pihak swasta.

Sedangkan dua orang lain yaitu inisal F dan inisal A yang merupakan ASN dari Kemenperin ASN di Ditjen Bea Cukai.***

Halaman:

Editor: Bustamil Arifin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah