Soal Ibu Kota Baru Nusantara, Rocky Gerung: Potensial Jadi Kota Hantu

- 19 Januari 2022, 18:45 WIB
Rocky Gerung tanggapi pemilihan nama'Nusantara'untuk ibu kota baru.
Rocky Gerung tanggapi pemilihan nama'Nusantara'untuk ibu kota baru. /Tangkapan layar/kanal YouTube Sekretariat Presiden/Instagram/rocky_gerung

Pedoman Tangerang - Presiden Jokowi sudah tetapkan nama untuk ibu kota baru Indonesia, Nusantara namanya.

Pemberian nama tersebut sontak bergulir menjadi pro kontra di tengah para pejabat dan kalangan masyarakat.

Tidak sedikit yang berfikiran, Ibu Kota Nusantara nantinya akan menjadi seperti 'kota hantu' sebagaimana yang terjadi di Negara Myanmar.

Baca Juga: Vicky Prasetyo Bantah Pernah Talak Kalina Oktarani, Semata-mata Demi Nama Mertuaku...

Demikian sama halnya dirasakan oleh Rocky Gerung.

Rocky Gerung mengkhawatirkan wacana ibu kota baru akan mangkrak dan menjadi kota hantu.

Menurutnya, sebagian dana pembangunan ibu kita baru ini sebagian besar dari hutang.

Baca Juga: Arteria Kritik Penggunaan Bahasa Sunda, Dedi Mulyadi: Apa Salahnya?

"Memang (potensial menjadi kota hantu), Sri Mulyani kan bilang hutang," ungkap Rocky Gerung seperti dikutip Pedomantangerang dari kanal YouTube-nya, pada Rabu, 19 Januari 2022.

Halaman:

Editor: R. Adi Surya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah