Haedar Nashir: Jangan Percaya Isu Konspirasi Covid-19

- 8 Juli 2021, 20:09 WIB
Ketua Umum PP Muhammadiyah Haedar Nashir curiga ada upaya adu domba dalam bom makasar
Ketua Umum PP Muhammadiyah Haedar Nashir curiga ada upaya adu domba dalam bom makasar /Foto: Instagram @haedarnashirofficial/

Pedoman Tangerang - Isu konspirasi memang menjadi trend di kalangan masyarakat.

Isi konspirasi virus Covid-19 juga mulai bertebaran sehingga masyarakat banyak yang dibuat bingung.

Salah satunya adalah hoaks yang beredar di masyarakat dan dipopulerkan oleh selebriti tanah air adalah anggapan bahwa wabah Covid-19 adalah konspirasi antara WHO dan Tiongkok.

Anggapan-anggapan ini membuat kepercayaan dan partisipasi masyarakat terhadap program penanggulangan virus yang dilakukan oleh pemerintah menurun.

Baca Juga: PPKM Darurat, Aparat Diminta Gunakan Pendekatan Humanis

Hal ini membuat organisasi keislaman seperti Muhammadiyah mengambil sikap tegas untuk menepis isu-isu dan hoaks yang berkaitan dengan konspirasi virus Covid-19. 

Muhammadiyah tidak meyakini adanya agenda tersembunyi WHO dan siap bergandeng tangan dengan lembaga kemanusiaan manapun guna mempercepat penanganan wabah.

Sikap ini ditegaskan oleh Haedar Nashir selaku ketua umum PP Muhammadiyah yang mengikuti pandangan jamaah yang dinilai benar, bukan pandangan subjektif dan spekulatif seperti isu konspirasi.

Baca Juga: Akibat PPKM Darurat Jumlah Penumpang KRL Menurun Drastis

Halaman:

Editor: R. Adi Surya

Sumber: Muhammadiyah.or.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x