Oppenheimer Gala Premiere di Paris Prancis, Film Yang Dinantikan Publik

- 14 Juli 2023, 14:15 WIB
Film Oppenheimer Gala Premiere di Paris Prancis
Film Oppenheimer Gala Premiere di Paris Prancis /Muhammad Irfan Fadilah /

Sederet aktor top lain digaet untuk meramaikan Oppenheimer seperti Robert Downey Jr., Kenneth Branagh, Gary Oldman, Emily Blunt, Florence Pugh, Matt Damon, Rami Malek, dan banyak lagi. Tak heran jika Oppenheimer menjadi film paling diantisipasi oleh pecinta film.

Baca Juga: Motorola Razr Yang Bikin David Gadgetin Kagum, Apakah sudah Release di Indonesia?

Kepoin dulu sinopsis Oppenheimer berikut sambil menunggu filmnya tayang tahun depan.

Sinopsis Oppenheimer

Gala Premiere Oppenheimer di Paris
Gala Premiere Oppenheimer di Paris

Film ini adalah film biografi yang menceritakan kehidupan J. Robert Oppenheimer yang merupakan ilmuwan ternama yang memimpin The Manhattan Project. Tim ini adalah kelompok ilmuwan pengembang bom atom untuk Amerika Serikat pada Perang Dunia II. Oppenheimer menjabat Ketua Komisi Energi Atom Amerika Serikat yang bertugas untuk memperlambat perkembangan senjata nuklir dengan Uni Soviet.

Oppenheimer dituduh komunis pada tahun 1954 karena ia berafiliasi dengan banyak kelompok. Ia akhirnya dibebaskan dari layanan pemerintah federal dan kembali berkontribusi dalam bidang sains sebagai guru dan fisikawan teoretis yang penuh inovasi. Kontribusinya dalam bidang fisika cukup besar, terbukti dari tiga nominasi Hadiah Nobel antara tahun 1946 hingga 1967. Namun Sayangnya, hingga kematiannya pada Tahun 1967, tidak ada satupun Nobel berhasil Oppenheimer dapatkan.

Oppenheimer adalah tokoh kunci dalam penciptaan bom atom yang telah merubah dunia. Namun, pada akhirnya ia menjadi ragu dan bimbang pada senjata yang diciptakannya. Ia sampai meminta kontrol internasional atas senjata nuklir tersebut.

berkontribusi dalam bidang sains sebagai guru dan fisikawan teoretis yang penuh inovasi. Kontribusinya dalam bidang fisika cukup besar, terbukti dari tiga nominasi Hadiah Nobel antara tahun 1946 hingga 1967. Sayangnya, hingga kematiannya pada 1967, tak satupun Nobel berhasil Oppenheimer dapatkan.

Baca Juga: Mission Impossible 7, Diberikan Skor Tertinggi Yang diberikan Rotten Tomatoes 99% Nyaris Sempurna

Halaman:

Editor: Abdul Majid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah