Mark Zuckerberg Punya Ambisi Threads Punya 1 Miliar Pengguna di Seluruh Dunia

- 7 Juli 2023, 15:00 WIB
ara download Threads IG di android dan IOS resmi, Mark Zuckerberg jelaskan apa itu Threads, disebut-sebut saingi Twitter. / razon.com.mx
ara download Threads IG di android dan IOS resmi, Mark Zuckerberg jelaskan apa itu Threads, disebut-sebut saingi Twitter. / razon.com.mx /

la hanya memberikan emoji tertawa hingga keluar air mata, sebagai balasan atas cuitan yang menyebut bahwa aplikasi Threads dari Meta dibuat dengan menggunakan tombol "Ctrl", "C", dan "V" alias copy-paste Twitter.

Baca Juga: Nikuba Karya Anak Bangsa Dikontrak Ducati, Ferrari Hingga Lamborghini

Bertepatan dengan diluncurkannya aplikasi dari Instagram, yang disebut- sebut bakal menjadi pesaing berat Twitter, Threads, Mark Zuckerberg juga secara mengejutkan mengunggah sebuah meme di Twitter.

Mark Zuckerberg sendiri diketahui tidak aktif di akun Twitter-nya @finkd sekitar 11 tahun, hingga tiba-tiba, dia mengunggah sebuah meme hari ini. Kamis, 6 Juli 2023.

Threads Tembus 5 Juta Pendaftar di 4 Jam Pertama

Baca Juga: Apa itu Threads? Medsos Saingan Berat Twitter, Yang di Release Mark Zuckerberg

Di dua jam pertama, jumlah pendaftar layanan ini disebut telah mencapai 2 juta. Sementara dalam empat jam pertama setelah diluncurkan, ada lima juta pendaftar yang bergabung di layanan ini.

"Baru saja melewati 5 juta pendaftar di empat jam pertama," tulis Mark Zuckerberg seperti dikutip dari akunnya, Kamis (6/7/2023). Menurut Mark. Threads memang dihadirkan ke hadapan Publik.

 Menurut Mark, Threads memang dihadirkan sebagai ruang publik yang terbuka dan ramah untuk menjlain percakapan.

"Kami berharap bisa membawa keunggulan yang ada di Instagram, lalu menghadirkannya dalam pengalaman baru lewat teks, ide-ide, dan mendiskusikan apa yang ada di kepalamu," tulis Zuckerberg menjelaskan soal layanan Threads ini.

Halaman:

Editor: Abdul Majid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah