Taliban Eksekusi Seorang Pelawak TikTok Afghanistan

- 28 Desember 2021, 09:32 WIB
Taliban bunuh dan eksekusi seorang pelawak TikTok asal Afghanistan
Taliban bunuh dan eksekusi seorang pelawak TikTok asal Afghanistan /Washington Post/Farand Safi/

Namun bagi Taliban, Zwan adalah simbol dari sikap kritis masyarakat yang membahayakan posisi Pemerintahan Taliban.

"Pasukan Taliban tampaknya mengeksekusi Khasha Zwan karena dia mengolok-olok para pemimpin Taliban," kata Patricia Gossman, direktur asosiasi Asia di Human Rights Watch .

"Pembunuhannya dan pelanggaran Ham baru-baru ini menunjukkan pada kita bahwa komandan Taliban tak segan-segan menghancurkan dengan kekerasan untuk sebuah kritik atau keberatan yang paling lemah sekalipun," Kata Patricia.

Baca Juga: Graciella Abigail atau Raya Pemain Film ‘Layangan Putus’, Ini Nama Akun Instagramnya!

Zabihullah Mujahid menuduh bahwa komedian itu adalah anggota Polisi Nasional Afghanistan dan telah terlibat dalam penyiksaan dan pembunuhan seorang pria Taliban, seperti yang dilaporkan oleh Al-Jazeera .

Di satu sisi Zabihullah juga menyayangkan sikap pasukan Taliban yang terlalu tergesa-gesa untuk mengeksekusi Zwan.

Ia menambahkan bahwa orang-orang Taliban seharusnya menangkap pelawak itu dan membawanya ke pengadilan Taliban ketimbang membunuhnya.

Baca Juga: Tak Terduga! Karena Hal Ini Lola Menjatuhkan Hati kepada Ricky Zainal dalam Cerita Layangan Putus

Pembunuhan Mohammad terjadi di tengah gelombang pertempuran di Afghanistan yang dipicu oleh penarikan pasukan militer AS dari negara itu.

Di bawah kepemimpinan Joe Biden, Amerika Serikat (AS) mulai kebijakan untuk menarik seluruh pasukannya dari Afghanistan.

Halaman:

Editor: R. Adi Surya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah