Ga Perlu ke Bali! Inilah 3 Wisata Pantai di Sukabumi View Menakjubkan Bikin Mata Enak Memandang

- 17 April 2024, 11:30 WIB
Ga Perlu ke Bali! Inilah 3 Wisata Pantai di Sukabumi View Menakjubkan Bikin Mata Enak Memandang
Ga Perlu ke Bali! Inilah 3 Wisata Pantai di Sukabumi View Menakjubkan Bikin Mata Enak Memandang /Banyuwangi Ijen Travel

Baca Juga: Murah dan Terjangkau, Ini 2 Wisata Pemandian Air Panas di Lebak Banten Coco Habisi Liburan Bersama Keluarga

2. Pantai Citepus

Pantai Citepus merupakan pantai yang lokasinya tidak begitu jauh dengan Pantai Pelabuhan Ratu. Di sini pengunjung bisa menyaksikan keindahan pantai dengan deburan ombak yang cukup besar.

Oleh karena itu, pengunjung sangat tidak disarankan untuk berenang di pantai ini. Apalagi banyak batu karang besar dan tajam yang ada di pantai ini. Secara suasana, pantai ini masih sangat tenang, sehingga menjadi tempat yang ideal untuk healing dan melepaskan penat.

Alamat: Jl. Raya Cisolok – Pelabuhanratu No.16, Citepus, Kec. Pelabuhanratu, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat 43364.

Baca Juga: Indah Dan Memukau Yuk Kunjungi Wisata Pemandian Alam Di Pandeglang Yang Instagramble

3. Pantai Cimaja

Pantai ini terkenal dengan ombaknya yang besar dan cocok untuk para peselancar. Jika pengunjung tidak ingin berselancar, dapat bersantai di tepi pantai dan menikmati pemandangan laut yang indah.

Di sini pengunjung juga dapat menemukan beberapa warung makan yang menyajikan masakan laut yang lezat.

Alamat: Desa Cimaja Kecamatan Cikakak, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat.

Sukabumi menawarkan berbagai pilihan pantai yang indah dan ideal untuk tempat healing. Beberapa rekomendasi pantai di Sukabumi tersebut bisa dijadikan pilihan.

Demikian ulasan tentang 3 wisata pantai di Sukabumi view menakjubkan bikin mata enak memandang.***

Halaman:

Editor: Abdul Majid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah