Rekomendasi Wisata Kuliner di Alam Sutera Tangerang, Hadirkan Citarasa Yang Enak

- 7 April 2023, 10:00 WIB
Rekomendasi Wisata Kuliner di Alam Sutera Tangerang, Hadirkan Citarasa Yang Enak
Rekomendasi Wisata Kuliner di Alam Sutera Tangerang, Hadirkan Citarasa Yang Enak /Tangkapan layar Instagram /@novita.-.sari

2. Kembang Bawang

Jika kamu ingin menikmati makanan rumahan, bisa datang ke Kembang Bawang. Tempat makan yang berada di Pakulonan ini menyediakan berbagai jenis comfort food seperti nasi goreng kecombrang, ayam asap cabe ijo, dan lain sebagainya.

Baca Juga: Rekomendasi Wisata Kuliner di Jakarta Selatan yang Ramah di Kantong

3. Soto Betawi Haji Mamat

Soto Betawi Haji Mamat sudah dikenal karena kenikmatannya. Tempat makan yang sudah berdiri sejak tahun 1960 ini memiliki banyak menu yang menarik seperti oseng daging dengan kuah santan. Jika kamu sedang berada di Alam Sutera, datanglah ke tempat makan ini untuk menikmati soto betawi yang lezat.

4. Restoran IKEA

Restoran IKEA juga bisa menjadi tempat makan pilihan ketika kamu berada di Alam Sutera. Tempat ini menyediakan makanan dengan cita rasa Swedia seperti es krim matcha, salmon panggang, cheese cake, dan lain sebagainya. Jika kamu tidak ingin makan di tempat, tersedia layanan drive thru.

Baca Juga: Rekomendasi Wisata Kuliner di Jakarta Barat, Harga Pas Citarasa Bersahabat

5. Rumah Makan Putera Lombok

Makanan khas Lombok juga bisa kamu temukan di Alam Sutera yaitu di Rumah Makan Putera Lombok. Tempat makan ini menyajikan makanan khas Lombok seperti ayam bakar taliwang yang empuk dan bumbunya meresap sempurna. Kamu juga bisa memesan menu lain seperti cah plecing kangkung.

Halaman:

Editor: Abdul Majid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah