AWAS! Merendam Alpukat Matang Di Dalam Air, BAHAYA! Ini Resikonya

- 21 Mei 2022, 17:00 WIB
AWAS! Merendam Alpukat Matang Di Dalam Air, BAHAYA! Ini Resikonya
AWAS! Merendam Alpukat Matang Di Dalam Air, BAHAYA! Ini Resikonya /Pedoman Tangerang/Pixabay

Menurut penelitian FDA patogen seperti listeria atau salmonella kemungkinan dapat menempel dan meresap ke dalam potongan daging buah alpukat.

Listeria tersebut kemungkinan akan berkembang biak selama penyimpanan saat terendam air atau di dalam kulkas.

Untuk itu FDA tidak merekomendasikan cara tersebut, pasalnya cara itu dianggap akan membahayakan kesehatan pada tubuh.

Baca Juga: Cape Bersihkan Kerak Toilet? Berikut Resep Ampuh, Mudah, dan Cepat

FDA pun menyarankan agar mencuci alpukat secara menyeluruh di bawah air yang mengalir, lalu dibersihkan dengan sikat agar sisa patogen seperti listeria tidak menempel pada permukaan buah alpukat.

Lalu, bagaimana caranya menyimpan alpukat yang matang agar bisa tahan lama?

Penyimpanan alpukat matang yang aman bisa dilakukan dengan cara membekukannya di dalam freezer secara utuh.

Saat mau menggunakannya anda bisa mengambil buah alpukat sesuai yang anda butuhkan, terus juga, tekstur buah alpukat tersebut akan sedikit berbeda.

Untuk menyimpan alpukat mentah agar bisa tahan lama dan tidak cepat membusuk bisa disimpan di dalam lemari es.

Selain itu, bisa juga mengambilnya lalu mematangkannya di suhu ruangan, karena suhu dingin pada kulkas tidak akan membuat alpukat tersebut matang.

Halaman:

Editor: Bustamil Arifin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah