Menu Buka Puasa Anti Bosan! Ini Resep Masak ‘Cumi Cabe Garam’, Enak Banget

- 12 April 2022, 19:30 WIB
Menu Buka Puasa Anti Bosan! Ini Resep Masak ‘Cumi Cabe Garam’, Enak Banget
Menu Buka Puasa Anti Bosan! Ini Resep Masak ‘Cumi Cabe Garam’, Enak Banget /Tangkapan layar/Youtube Devina Hermawan

Pedoman Tangerang – Bulan puasa Ramadhan 1443 H telah memasuki hari ke sepuluh. Ini solusinya bagi ibu – ibu yang sedang kebingungan dalam memasak.

Membuat ‘Cumi Cabe Garam’ merupakan masakan yang anti mainstream. Makanan sehat dan mengenyangkan, dan juga memiliki protein yang tinggi.

Bahan dan cara pembuatan yang mudah dilakukan begitu juga bahan yang mudah didapatkan. Agar tidak bosan dengan menu makanan itu saja, cumi – cumi adalah solusi yang terbaik.

 Baca Juga: Takjil Menarik! Ini Resep ‘Milku Dessert Box’, Makanan Sehat Temani Bulan Ramadhan

Cumi-cumi merupakan hewan laut yang memiliki protein tinggi. Cumi-cumi juga memiliki banyak penggemar dalam wisata kuliner.

Cumi-cumi sangat cocok untuk menu makanan dalam sehari-hari. Selain itu, cumi-cumi juga bisa menjadi ide kreatif untuk berjualan.

Sebelum memulai memasak cumi cabe garam persiapkan bahan-bahan berikut ini,

  •         untuk 6 porsi siapkan 1/2 kg Cumi

kemudian berikut ini cara membuat saus marinasi:

  •         1,5 sdm Saus Tiram
  •         1 butir Telur
  •         1 sdm Tepung Maizena
  •         1/4 sdt Lada Hitam halus
  •         1/4 sdt Garam

Berikut ini bahan dari Tepung Kering:

Halaman:

Editor: Araf Mukhtar

Sumber: Cookpad


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x