Catat! Konsumsi Makanan Ini Sebelum Donor Darah

- 26 Juli 2021, 20:30 WIB
Konsumsi makanan ini sebelum donor darah
Konsumsi makanan ini sebelum donor darah /Gerd Atman @pixabay/

Pedoman Tangerang - Selama masa PPKM permintaan donor plasma konvalensen untuk pasien yang membutuhkan meningkat 300% dari biasanya.

Namun tak banyak yang tahu bahwa beberapa makanan sebaiknya dikonsumsi dan dihindari sebelum mendonorkan darah. 

Baca Juga: Obat Herbal Asam Lambung dr Zaidul Akbar, Maag Kronis Ternyata Bukan Karena Telat Makan

Menurut mayo clinic, kebutuhan air putih harus dijaga sebelum dan sesudah melakukan donor darah.

Baca Juga: Profil dan Biodata Billie Eilish, Agama, Akun Instagram, Zodiak, Keluarga, Karir

Penting juga untuk memenuhi asupan zat besi sebelum donor darah. Hal ini dapat membuat tubuhmu menjadi tidak lemas setelah donor darah.

Menurut Orlando health, penting untuk konsumsi vitamin c sebelum melakukan donor darah.

Baca Juga: PPKM Level 4 Diperpanjang, DPR Ingatkan Jangan Lupakan Hak Rakyat

Vitamin C yang baik terdapat pada buah-buahan dan sayuran yang berwarna hijau serta perlu untuk menghindari diri dari konsumsi makanan yang mengandung lemak berlebihan.

Baca Juga: Ji Chang Wook Positif COVID-19, Syuting Berhenti

Halaman:

Editor: Alfin Pulungan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah