Uji Fokus dan Konsentrasi, Dimana dan Berapa Banyak Gambar Jam yang Berbeda?

5 Mei 2022, 11:00 WIB
Uji Fokus dan Konsentrasi, Dimana dan Berapa Banyak Gambar Jam yang Berbeda? /Pedoman Tangerang/Mambee

Pedoman Tangerang – Pada gambar berikut, terdapat banyak sekali gambar jam. Tapi ada beberapa gambar jam yang berbeda.

Pertanyaannya adalah dimana dan ada berapa gambar jam yang berbeda tersebut?

Tes mencari gambar ini adalah untuk menguji seberapa fokus dirimu.

Selain itu, ketelitian juga sangat diperlukan dalam mencari gambar jam yang berbeda. Karena perbedaannya yang sangat kecil.

Oleh sebab itu, sesegera mungkin. Dan pasang timer untuk mengetahui berapa lama kamu berhasil menyelesaikan tes fokus ini.

Baca Juga: Tes Ilusi Optik: Dapatkah Kalian Menemukan Gambar Selain Wajah Anjing?

Kamu juga bisa mengajak temanmu untuk berlomba siapa yang lebih cepat menemukan gambar yang berbeda tersebut.

Bagaimana? Sudah menemukan jawabannya? Berapa lama waktu yang kamu butuhkan untuk mencari gambar jam yang berbeda tersebut.

Dan inilah jawabannya.

Jawaban jam yang berbeda. Mambee

Permainan uji Fokus ini selain untuk mengasah kemampuan fokus juga mampu mengasah otak.

Layaknya tubuh yang menjadi bugar karena sering berolahraga, otak juga bisa menjadi bugar jika sering-sering berlatih dengan tes otak dan tes fokus.

Baca Juga: Tes Penglihatan: Temukan Angka yang Kurang dari Urutan 0-15, Jika Berhasil, Anda Hebat!

Selain itu, nutrisi, aktivitas fisik, tidur, dan stress dapat mempengaruhi konsentrasi. Oleh sebab itu, apabila jarang berolahraga, kurang tidur, mudah stress, dan asupan nutrisi yang buruk dapat mengakibatkan daya konsentrasi yang buruk pula.

Oleh sebab itu, apabila selam ini selalu melakukan kebiasaan yang memberikan dampak buruk bagi konsentrasi, lebih baik kebiasaan itu diubah.***

Editor: Bustamil Arifin

Tags

Terkini

Terpopuler