Kabar Baik! Begini Cara Pinjaman KUR BRI 2022 Tanpa Jaminan, Total yang Didapat hingga Rp100 Juta

- 7 Oktober 2022, 16:37 WIB
Kabar Baik! Begini Cara Pinjaman KUR BRI 2022 Tanpa Jaminan, Total yang Didapat hingga Rp100 Juta.
Kabar Baik! Begini Cara Pinjaman KUR BRI 2022 Tanpa Jaminan, Total yang Didapat hingga Rp100 Juta. /tangkapan layar tabel angsuran BRI/

Pedoman Tangerang - Kabar baik, berikut ini informasi cara pinjaman KUR BRI 2022 tanpa jaminan, total yang didapat bisa Rp100 juta.

Bagi kalian yang hendak meminjam uang di BRI melalui Kredit Usaha Rakyat (KUR) simak ketentuan ulasannya di sini.

Ditengah geliat perekenomian yang terpuruk pasca pandemi Covid 19 saat ini banyak masyarakat yang mencari pinjaman salah satunya melalui Kredit Usaha Rakyat (KUR) di Bank Rakyat Indonesia.

Melansir kur.bri.co.id terdapat aturan dan mekanisme melakukan pinjaman melalui KUR, dan total pinjaman hingga Rp 100 juta rupiah.

Baca Juga: 4 Penyebab BSU 2022 Belum Cair, Nomor 4 Paling Fatal Jika Tak Diikuti oleh Para Pekerja

Saat terdapat berbagai syarat limit untuk mendapatkan pinjaman di Kredit Usaha Rakyat Bank Rakyat Indonesia (BRI).

Adapun untuk jangka pembayaran angsuran, Bank BRI memberikan tabel pinjaman atau jangka waktu pinjam hingga 3 sampai 5 tahun dengan bunga 6%.

Selanjutnya untuk limit kredit mikro bisa mencapai Rp50 juta hingga Rp100 juta, dengan terendah adalah Rp1 juta dalam tabel angsuran KUR BRI 2022.

Sedangkan plafon atau limit KUR BRI Mikro sebagai pinjaman tanpa jaminan ini sebelumnya adalah Rp10 juta hingga Rp50 juta.

Halaman:

Editor: Bustamil Arifin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x