Menteri Sosial Tri Rismaharini Marah Setelah Mengetahui Bansos BST di Tangerang Dipotong Oknum

- 28 Juli 2021, 17:00 WIB
Menteri Sosial Tri Rismaharini Marah Setelah Mengetahui Bansos BST di Tangerang Dipotong Oknum
Menteri Sosial Tri Rismaharini Marah Setelah Mengetahui Bansos BST di Tangerang Dipotong Oknum /Kemensos /

Diberitakan sebelumnya, PT Pos Indonesia Tangerang mencatat ada 78.236 keluarga penerima manfaat (KPM) yang telah menerima bantuan sosial tunai (BST) daru Kementerian Sosial (Kemensos).

Kepala Kantor Pos Indonesia Tangerang, Mohamad Sarip mengatakan kalau jumlah di atas merupakan akumulasi penerima BST untuk periode 20 sampai 26 Juli 2021.

Menurutnya, Kecamatan Tangerang menjadi wilayah yang paling banyak menerima BST senilai Rp 600 ribu.

Baca Juga: Gelar Operasi Gabungan, Pilar Saga Tindak Penjual Miras Berkedok Jamu di Tangsel

Proses distribusinya pun beragam mulai dari door to door dan diambil langsung ke Kantor PT Pos Indonesia.

Diberitakan sebelumnya, PT Pos Indonesia Tangerang mencatat ada 78.236 keluarga penerima manfaat (KPM) yang telah menerima bantuan sosial tunai (BST) daru Kementerian Sosial (Kemensos).***

Halaman:

Editor: Alfin Pulungan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x