Ustadz Adi Hidayat: Bacalah Doa ini dengan Bersungguh-sungguh agar Lulus CPNS

- 4 September 2021, 13:40 WIB
Ustadz Adi Hidayat: Bacalah Doa ini dengan Bersungguh-sungguh agar Lulus CPNS.
Ustadz Adi Hidayat: Bacalah Doa ini dengan Bersungguh-sungguh agar Lulus CPNS. /Tangkap layar kanal Youtube Adi Hidayat Official

Pedoman Tangerang - Berdoa merupakan sebuah kegiatan yang dilakukan oleh seorang manusia untuk memohon, berkeluh kesah bahkan berkomunikasi dengan sang pencipta, termasuk saat menghadapi ujian.

Bagi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK).

Bagi para pelamar yang ingin lolos sebagai Pegawai Negeri Sipil Ustadz Adi Hidayat berikan tips doa agar Allah mengabulkan.

Dilansir dari kanal Youtube Audio Dakwah, Ustadz Adi Hidayat berikan doanya sebagai berikut.

Baca Juga: Ustadz Abdul Somad: Hati-hati Istidraj Azab Berbalut Kenikmatan

Berdoa dalam islam diperbolehkan menggunakan bahasanya sendiri, seperti Bahasa Indonesia.

Ustadz Adi Hidayat menyarankan agar doa lebih cepat dikabulkan, maka cari dengan ungkapan atau bahasa yang menyentuh.

Berdoalah dengan kata yang menyentuh dan susunan kalimat terbaik.

Hal ini dikarenakan diantara sifat yang dimiliki oleh Allah adalah sifat yang sangat perasaan.

Halaman:

Editor: R. Adi Surya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x