Tulisan Arab dan Arti Surat Al Kafirun, Alasan dan Tempat Turunnya

- 28 Juli 2021, 15:30 WIB
Tulisan Arab dan Arti Surat Al Kafirun, tempat turun dan maknya serta alasan diturunkan
Tulisan Arab dan Arti Surat Al Kafirun, tempat turun dan maknya serta alasan diturunkan /Pexels.com/Alena Darmel

Pedoman Tangerang - Surat Al Kafirun ini artinya orang-orang kafir. Surat Al-Kafirun adalah surat yang ke-109 dalam susunan surat-surat dalam Al-Qur'an.

Surat Al-Kafirun terdiri dari enam ayat. Surat Al-Kafirun termasuk surat Makkiyah karena diturunkan di Mekah sebelum Nabi Muhammad SAW hijrah ke Madinah.

Dikutip dari M. Syafi'ie el-Bantanie dalam Buku Pintar Agama Islam, Surat Al-Kafirun turun berkenaan dengan ajakan orang-orang kafir Quraisy kepada Nabi Muhammad SAW untuk beribadah bersama.

Baca Juga: Tulisan Arab dan Arti Surat Al Maun 1-7, Tempat Turunnya dan Maknanya

Ajakan orang-orang kafir Quraisy tersebut ditolak dengan turunnya surat Al-Kafirun. Surat Al-Kafirun menerangkan bahwa untukmu agamamu untukku agamaku.

Mengamalkan Nilai-nilai yang Terkandung dalam Surat Al-Kafirun dalam Kehidupan Sehari-hari Istiqamah dalam beribadah kepada Allah.

Menjauhi segala bentuk perbuatan syirik (menyekutukan Allah).

Baca Juga: Tulisan Arab dan Arti Surat Al Fatihah Ayat 1-7, Huruf Latin dan Tempat Turunnya

Beribadah kepada Allah dengan ikhlas, menyatakan bahwa Islam memberi tempat paling terkemuka terhadap pemberian pertolongan kepada kaum miskin dan terhadap perbaikan nasib kaum melarat.

Tulisan Arab dan Arti Surat Al Kafirun 1-6, Tempat Turunnya dan Maknanya

Halaman:

Editor: Rahman Sugidiyanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x