5 Fakta Film Kukira Kau Rumah, Kisah Perempuan Pengidap Bipolar

- 1 Februari 2022, 18:30 WIB
5 Fakta Film Kukira Kau Rumah Karya, Kisah Perempuan Pengidap Bipolar
5 Fakta Film Kukira Kau Rumah Karya, Kisah Perempuan Pengidap Bipolar /Instagram @umayshahab

Pedoman Tangerang - Film Kukira Kau Rumah merupakan film besutan Umay Shahab dan Prilly Latuconsina.

Film yang mengangkat isu kesehatan mental dan menyoroti kehidupan wanita bernama Niskala sebagai seorang bipolar.

Di kehidupannya, Niskala bisa dibilang beruntung sebab mempunyai teman-teman yang bisa jadi support system-nya.

Support system yang selalu melindungi dan mendukung Niskala adalah Dinda (Shenina Cinnamon) dan Oktavianus (Raim Laode).

Baca Juga: Demi Pendalaman karakter di Film Kukira Kau Rumah, Prilly Latucinsina Ungkap Ngobrol Dengan Penyintas Bipolar

Film ini ternyata memiliki fakta yang cukup unik. Bukan diadaptasi dari komik atau novel, Kukira Kau Rumah ternyata terinspirasi dari sebuah lagu yang dipopulerkan oleh Amigdala.

Apa saja faktanya, yuk simak deretan Fakta Kukira Kau Rumah yang telah Pedoman Tangerang rangkum dari berbagai sumber.

1. Prilly mengaku nekat menanggung tanggung jawab besar sebagai produser sekaligus pemeran utama. Namun ia memiliki tekad yang kuat hingga akhirnya membangun rumah produksi.

2. Umay Shahab menggandeng Prilly Latuconsina sebagai produser untuk filmnya ini. Prilly juga dipercaya menjadi pemeran utama, memerankan karakter Niskala.

Halaman:

Editor: Bustamil Arifin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah