5 Kampus Terbaik di Jawa Tengah, Cek Daftarnya Disini

- 11 Februari 2023, 14:00 WIB
5 Kampus Terbaik di Jawa Tengah, Cek Daftarnya Disini
5 Kampus Terbaik di Jawa Tengah, Cek Daftarnya Disini /

Satu prodi memperoleh sertifikasi dari The Alliance on Business Education and Scholarship for Tomorrow, a 21st century organization (ABEST21).

Empat prodi lainnya yang memperoleh sertifikasi AUN-QA di 2018 ini adalah prodi S1 Biologi Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA), S1 Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB), Teknik Mesin S1 Fakultas Teknik (FT), dan Prodi S1 Teknik Sipil FT.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Sekolah SMA di Jakarta Selatan, Cek Daftarnya!

4. Universitas Muhammadiyah Surakarta

Universitas Muhammadiyah Surakarta atau dikenal juga UMS merupakan universitas swasta.

Universitas berbasis agama Islam ini memiliki kebijakan penerimaan yang selektif. Kamu perlu mengikuti ujian masuk untuk berkuliah di sini.

Di UMS juga banyak mahasiswa internasional yang mendaftarkan diri untuk studi formalnya.

UMS meraih akreditasi internasional versi AUN-QA, di antaranya adalah Teknik Arsitektur, Farmasi dan Keperawatan.

5. Universitas Jenderal Soedirman

Universitas Jenderal Soedirman yang dikenal juga dengan nama Unsoed merupakan universitas negeri yang berada di Purwokerto, Jawa Tengah.

Halaman:

Editor: Abdul Majid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah