Sejarah Kristen versi Nazi: Yesus sang Anak Arya, Alkitab anti Semit hingga Teologi Rasis

- 22 Desember 2021, 08:30 WIB
Yesus Kristus dalam bayangan Nazi Jerman.
Yesus Kristus dalam bayangan Nazi Jerman. //Agenteprovocador/

Untuk menyempurnakan Alkitab versi Nazi tersebut, mereka mendirikan lembaga Institute of the Study and Elimination of Jewish Influence on Herman Chruch Life yang berdiri sejak 1939 hingga 1945.

Walter Grudmann seorang teolog anti semit adalah tokoh dibalik terciptanya Alkitab versi Nazi ini.

Baca Juga: Kepergok Bergandengan Tangan, Atta Halilintar Publikasikan Hubungan Thariq Halilintar dengan Fuji

Ia merombak ulang silsilah Yesus Kristus, bahwa Yesus yang sesungguhnya berasal dari ras Arya yaitu dari Persia.

Yesus hidup untuk memberantas orang Yahudi dan ia yang seorang Arya akhirnya ditengang dan dibunuh oleh para Rabbi Yahudi.

Proyek penciptaan teologi rasis dan Alkitab versi Nazi tersebut lenyap ketika sekutu berhasil menghancurkan Jerman dan membunuh Adolf Hitler.

Baca Juga: Fakta Mengejutkan! Ternyata Inilah Perbedaan Ricky Zainal dengan Sosok Aris dalam Serial Layangan Putus

Sejarah Nazi Jerman merupakan masa-masa terburuk bagi pengikut Kristen di Eropa yang dipaksa untuk membunuh Yahudi dan memeranginya.***

Halaman:

Editor: R. Adi Surya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah