Sebelum Ataturk, 5 Tokoh Luar Negeri Ini Jadi Nama Jalan di Indonesia, siapa saja?

- 1 November 2021, 13:22 WIB
Sebelum Ataturk, 5 Tokoh Luar Negeri Ini Jadi Nama Jalan di Indonesia, siapa saja?
Sebelum Ataturk, 5 Tokoh Luar Negeri Ini Jadi Nama Jalan di Indonesia, siapa saja? /

Perubahan nama ini dilatarbelakangi hubungan diplomatik antara Indonesia dan Uni Emirat Arab yang sudah terjalin lebih dari 45 tahun kerja sama.

Baca Juga: Sadis! Puluhan Orang Bacok Anggota Polisi di Medan

2. Louis Pasteur

Louis Pasteur merupakan ilmuwan asal Prancis yang berhasil menemukan cara untuk mencegah pembusukan makanan dalam waktu lama dengan proses pemanasan yang kini disebut pasteurisasi. Namanya diabadikan menjadi jalan di Bandung, Jawa Barat yang terkenal.

Penamaan nama Pasteur itu berdasarkan keberadaan perusahaan Bio Farma di ruas jalan tersebut.

Bio Farma salah satunya bergerak di bidang produksi vaksin yang dasar penemuannya dari Louis Pasteur. Nama Louis Pasteur juga identik dengan pintu masuk tol Bandung.

Baca Juga: Sinopsis Love Story The Series 1 November 2021, Argadana Marah Besar Soal Kehamilan Maudy

3. Patrice Lumumba

Tokoh berikutnya adalah tokou asal Kongo, dia pernah diabadikan menjadi ruas jalan di kawasan Kemayoran, Jakarta Pusat.

Peresmian nama Jalan Patrice Lumumba diresmikan oleh Presiden Soekarno.

Halaman:

Editor: R. Adi Surya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah