4 Kuliner Malam di Yogyakarta Memiliki Citarasa Nikmat dan Harga Terjangkau, Cek Daftarnya

- 3 Desember 2023, 18:00 WIB
Tempat Makan Kuliner Malam Semarang Paling Legend, Dengan Cita Rasa yang enak dan Harganya Merakyat / Instagram /@sbykulinerinfo
Tempat Makan Kuliner Malam Semarang Paling Legend, Dengan Cita Rasa yang enak dan Harganya Merakyat / Instagram /@sbykulinerinfo /

Baca Juga: Rekomendasi Kuliner di Yogyakarta Memiliki Citarasa Nikmat, Harga Terjangkau

2. Nasi Campur Teri Gejayan Pak Yo

Nasi campur teri yang sudah ada sejak 1970 ini, sangat ramai oleh pembeli.

Kuliner sederhana dengan menyediakan menu nasi teri yang memiliki rasa asin, gurih, dan pedas.

Dengan harga perporsi mulai dari Rp. 8.000 saja.

Buka: 21.30-03.30 ( Senin Libur)

Lokasi: Jl. Affandi No.5, Klitren, Kec. Gondokusuman, Kota Yogyakarta.

Baca Juga: Rekomendasi Wisata Kuliner di Rembang yang Wajib Dicoba Bikin Lidah Ketagihan

3. Bakmi Jawa Mbah Mo

Saat berkunjung di Yogyakarta, Bakmi Jawa Mbah Mo merupakan pilihan kuliner yang wajib kamu nikmati.

Jika Anda menginginkan hidangan mi, Bakmi Jawa Mbah Mo adalah pilihan yang baik. Mereka menyajikan mie Jawa dengan berbagai pilihan topping seperti ayam, pangsit, dan sayuran.

Tempat ini seringkali buka hingga larut malam. Bagi kamu yang tertarik lokasinya ada di Jl. Parangtritis Code, Bantul, Yogyakarta.

Halaman:

Editor: Bustamil Arifin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah