Catat, 6 Tips Menurunkan Resiko dari Kematian Dini, Begini Caranya!

- 28 Februari 2023, 17:30 WIB
Ilustrasi Hidup Sehat
Ilustrasi Hidup Sehat /Pixabay/Gerd Altmann.

Menkonsumsi makanan cepat saji tidak baik untuk tubuh pengawet, perwarna, pemanis, micin atau penyedap rasa yang terkandung di dalamnya yang tidak baik untuk tubuh. Kurangi menkonsumsi garam secara berlebihan dan gula.

3. Minum air putih

Menkonsumsi lebih banyak air putih 8 gelas sampai 12 gelas minimal 2 liter sehari untuk memenuhi kebutuhan cairan tubuh agar tidak dhidrasi setelah sibuk beraktifitas seharian.

4. Istirahat yang cukup dan tidur yang teratur
Pola tidur yang teratur minimal 8 jm sehari dan tidur siang minimal 2 jam, dan posisi tidur yang baik dan benar juga akan mempengaruhi pola tidur, posisi tidur yang tepat dan kenyamanan tubuh sangatlah pening.

5. Olahraga teratur

Olahraga teratur untuk menjaga kebugaran tubuh, dan agar tubuh lebih sehat. Salah satu olahraga yang bisa dilakukan seperti lari santai, sepeda, renang.

Baik olahraga fisik maupun mental bisa dilakukan secara teratur tidak melebihkan porsinya.

6. Hindari stres

Stres dadap mempengaruhi hormon pada tubuh yang tidak baik bagi kesehatan tubuh, lakukan hal positif ketika dalam permasalahan atau menyibukan diri dengan kegiatan baru memedam suatu beben pikiran pada diri sendiri juga tidak baik lama kelamaan akan menpengaruhi kesehatan.

Penyampaian emosi diri yang tidak terlepaskan menjadi beban dalam pikiran oleh karena itu kita harus bisa mengelola stres dengan baik.

Halaman:

Editor: Bustamil Arifin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah