Cara Mengatasi Darah Tinggi Dan Kolesterol, Menurut dr Zaidul Akbar

- 14 Juli 2022, 15:00 WIB
Cara Mengatasi Darah Tinggi Dan Kolesterol, Menurut dr Zaidul Akbar
Cara Mengatasi Darah Tinggi Dan Kolesterol, Menurut dr Zaidul Akbar /Tangkapan layar kanal YouTube/dr. Zaidul Akbar Official

Pedoman Tangerang - Dalam hidup dipastikan semua makhluk hidup didunia menginginkan hidup dalam keadaan sehat tetapi terkadang penyakit itu datang entah itu dari kelalaian manusia dalam hal menjaga kesehatan terutama pola makan sehingga datanglah penyakit seperti darah tinggi dan kolesterol.

Dr, Zaidul Akbar dalam kanal YouTube nya menerangkan bagaimana cara mengatasi darah tinggi dan kolesterol yaitu:

Baca Juga: Solusi Kulit Glowing Berseri dan Kerutan Hilang, dr Zaidul Akbar: Gunakan Masker Herbal dari 3 Bahan Alami Ini

1. Makan sehat
Seringkali manusia makan makanan apa saja tanpa tau sebab akibat yang ditimbulkan dari makanan tersebut Oleh karena itu dr, Zaidul Akbar mengingatkan kita untuk menjaga pola makan dan makan sehat


2. Puasa
Sudah bukan rahasia lagi bahwa puasa adalah salah satu cara untuk hidup sehat nabi pun menganjurkan dalam haditsnya yang berbunyi “puasalah maka kamu akan sehat ,“ dengan catatan berbuka puasanya dengan makanan yang sehat.


3. Bekam
Bekam adalah pengobatan tradisional dengan cara penyedotan darah dengan mengeluarkan darah statis (kental) yang terdapat toksin dalam tubuh manusia, metode bekam bisa mengobati kolesterol dan darah tinggi.


“Namun tata cara diatas bisa tidak bekerja apabila kita tidak istirahat (tidur) seperti yang dianjurkan, islam telah memberikan kita tata cara makan, minum serta istirahat sesuai syariat islam, ” ujar dr, Zaidul Akbar dalam kanal YouTube nya senin (11 Juli 2022).


Itulah tata cara mengatasi darah tinggi Dan Kolesterol Menurut dr, Zaidul Akbar. ***

Editor: Bustamil Arifin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah