Begini Cara Cek Bansos di cekbansos.kemensos.go.id, BST, PKH, BPNT dan Lainnya

- 30 September 2021, 20:00 WIB
Begini Cara Cek Bansos di cekbansos.kemensos.go.id, BST, PKH, BPNT dan Lainnya
Begini Cara Cek Bansos di cekbansos.kemensos.go.id, BST, PKH, BPNT dan Lainnya /Instagram @kemensosri

Hanya melalui situs cekbansos.kemensos.go.id dapat dilakukan pengecekan penerima bansos, penjelasannya sebagai berikut:

  1. Login ke situs cekbansos.kemensos.go.id
  2. Isi data provinsi, kabupaten, kecamatan, dan desa/kelurahan pada kolom yang tersedia.
  3. Isi nama penerima manfaat disesuaikan data di eKTP
  4. Tuliskan 8 huruf kode captcha. Apabila kode kurang jelas, klik ikon refresh guna menerima kode yang baru
  5. Pilih opsi “Cari Data”
  6. Sistem cek bansos Kemensos bakal mencari nama penerima manfaat berdasarkan wilayah yang diinput.

Hasil pencarian bakal diperlihatkan pada situs cekbansos.kemensos.go.id

Setelah itu, akan tampil nama penerima, umur, jenis bantuan, status, keterangan, hingga periodenya.

Sebagai informasi untuk masyarakat yang merasa layak mendapatkan bansos, bisa mendaftarkan diri ke desa atau kelurahan, dinas sosial, atau RT dan RW.

Disamping itu, dengan memilih fitur “Usul masyarakat bisa melaporkan diri lewat situs cek bansos.

Sementara dengan fitur “Sanggah” anda bisa melaporkan KPM yang sebetulnya tidak layak menerima basos,.***

Halaman:

Editor: Rahman Sugidiyanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah