Terungkap Alasan Sebenarnya Alshad Ahmad Putus dengan Mantan, Nissa Asyifa: 'Merasa Terzalimi'

Tayang: 22 Maret 2023, 17:00 WIB
Penulis: Ahmad Zaenul Aziz
Editor: Bustamil Arifin
Terungkap Alasan Sebenarnya Alshad Ahmad Putus dengan Mantan, Nissa Asyifa: 'Merasa Terzalimi'
Terungkap Alasan Sebenarnya Alshad Ahmad Putus dengan Mantan, Nissa Asyifa: 'Merasa Terzalimi' /IG tiaraandini/

Pedoman Tangerang - Pensiun dari dunia balap yang baru digelutinya selama beberapa tahun, Alshad Ahmad banting setir menjadi konten kreator satwa.

Ia menjadi YouTuber sejak 2019 dengan mengunggah vlog pertamanya tentang satwa koleksinya yaitu anak rusa bernama Rupee.

Sejak saat itu, sepupu Raffi Ahmad ini menjadi konten kreator yang tentang satwa liar dan eksotis. Ia memiliki harimau benggala yang tak kalah tenar darinya yaitu Eshan.

Baca Juga: Download 15 Twibbon Menyambut Ramadhan 2023, Desain Terbaru Cocok Dikirim ke IG, WA dan FB

Karier Alshad Ahmad sebagai youtuber bisa dibilang sukses, apalagi ia juga mendapat penghargaan dalam ajang Video Content Creator Awards 2021 dan 2022 untuk kategori Konter Kreator Satwa Terfavorit.

Sayangnya, dirinya banyak mendapat kecaman karena dianggap memanfaatkan para satwa dengan dalih konservasi untuk kepentingan pribadi.

Kini, Alshad Ahmad sedang disorot karena kehidupan pribadinya mendadak jadi perbincangan panas di kalangan netizen.

Setelah dirinya diduga menjadi ayah dari bayi yang dilahirkan mantan pacarnya, Nissa Asyifa.

Halaman:

Tags

Terkini

Trending

Berita Pilgub