Bingung Mau Update Status di WhatsApp Web? Mudah Banget Begini Caranya

- 18 Maret 2024, 17:25 WIB
Bingung Mau Update Status di WhatsApp Web? Mudah Banget Begini Caranya.
Bingung Mau Update Status di WhatsApp Web? Mudah Banget Begini Caranya. /Pixabay//

Pedoman Tangerang - Bagi kalian para pengguna WhatsApp yang ingin update status di WhatsApp Web, mudah banget yuk simak di sini caranya.

Seperti diketahui, Status WhatsApp merupakan fitur yang memungkinkan berbagi informasi terkini dengan kontak dan orang terdekat.

Pengguna bisa mengunggah berbagai hal seperti foto, video, GIF, teks, dan format lainnya.

Baca Juga: Yuk Klaim, Kode Redeem FF 18 Maret 2024: Dapatkan Bundle dan Diamond Gratis di sini

Seperti Instagram Stories, Status WhatsApp akan menghilang setelah 24 jam dan dilindungi oleh enkripsi end-to-end untuk keamanan.

Namun, pembuatan status langsung dari situs web tidak didukung oleh WhatsApp hanya perangkat utama yang dapat digunakan.

Meskipun demikian, kamu masih bisa memperbarui status kontak terdekat melalui WhatsApp Web dengan cara yang sama seperti yang dilakukan melalui aplikasi smartphone.

Baca Juga: KLAIM Saldo Dana Gratis Rp 100 Ribu Hari Ini, Senin 18 Maret 2024, Ambil Cuan Gratis Ada Di Sini

Melihat Update Status di WhatsApp

  • Untuk melihat Status di WhatsApp Web, pengguna tinggal mengklik ikon mirip lingkaran yang ada di bagian atas
  • Setelahnya, pengguna tinggal mengklik kontak di bawah notifikasi Recent atau terbaru untuk melihat status mereka
  • Jika Status WhatsApp seseorang belum kamu lihat, lingkaran berwarna hijau akan terlihat di foto profilnya
  • Untuk melihat status yang sudah bisa dilihat, bisa dicek di bagian Dilihat atau Viewed
  • Ketika kamu melihat status orang lain, mereka akan mengetahui kalau kamu telah melihatnya, kecuali mereka menonaktifkan laporan dibaca

Baca Juga: Nonton dan Download Film Pemandi Jenazah Kualitas HD, Gratis Ada Di Sini Bukan Dutafilm atau Indoxxi

Membalas Status di WhatsApp Web

  • Pengguna WhatsApp juga bisa merespons Status yang dibuat orang lain.
  • Untuk melakukannya, kamu tinggal mengklik status yang dibuat pengguna lain.
  • Setelahnya, ketika balasan atau respons di kotak teks
  • Pengguna bisa mengirimkan emoji, stiker, hingga teks untuk membalas status tersebut.

Baca Juga: Kode Kupon The Spike VolleyBall Story 18 Maret 2024, Klaim Bola Voli Gratis Di Sini

Untuk mendapatkan informasi ter-uptodate dari Pedoman Tangerang silahkan klik dibawah ini.***

Editor: Bustamil Arifin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x