Membeli Series iPhone 11 di 2023 Apakah Worth It?

14 Februari 2023, 20:30 WIB
Membeli Series iPhone 11 di 2023 Apakah Worth It? /GSMArena

Pedoman Tangerang – iPhone 11 pada masa perilisan masih dengan harga yang sangat Mahal dan hanya orang-orang tertentu saja yang dapat membelinya dengan Harga 13 Juta-an, Tentu itu muncul sejak tahun 2019.

Awal mula perilisannya yang booming dengan spesifikasi dan Keamanannya yang tiada tanding.

Kini, harganya sudah mulai turun. Semenjak Perilisan iPhone generasi terbaru yaitu, iPhone 14 128 GB dan iPhone 14 Pro.

Yang terbaru, 2023 ini harga iPhone sudah mencapai 7 s.d 9 Jutaan saja.

Baca Juga: Nokia Edge 2022 Miliki Kamera Tinggi Setara DSLR dan Baterai Gahar, Cek Spesifikasi Lengkapnya

Desain, Display dan Layar

Setiap lini seri keluaran Apple selalu dinantikan termasuk Apple iPhone 11 yang juga bersamaan dengan iPhone 11 Pro dan 11 Pro Max.

Jika bicara soal penampilan bisa dikatakan ketiga seri secara desain serupa, yang membedakan hanya soal ukuran dan dimensi saja, termasuk juga layar ponsel.

Kualitas layar iPhone selalu tampil prima di setiap versinya. Bicara layar, iPhone 11 menjadi seri dengan layar berukuran sedang yakni layar 6,1 inci.

Baca Juga: Daftar Harga 23 HP Xiaomi Terbaru Edisi Tahun 2023, Selengkapnya Simak Di Sini

Soal teknologi layar yang digunakan, iPhone 11 masih menggunakan layarna LCD dengan Liquid Retina HD Display. Resolusi maksimal yang didukung adalah 1792 x 828 piksel (326ppi).

Apple menggunakan material bodi dari alumunium dengan kaca berlapis finishing matte atau dof, dengan bezel berbahan stainless steel yang anti cipratan, air dan debu. Perangkat iPhone 11 Pro Max sudah bersertifikasi anti air dan mampu bertahan selama 30 menit di kedalaman 2 meter.

Konfigurasi yang memang sudah menjadi trademark bagi ponsel paling personal di dunia yang konsisten di kelas Premium.

Baca Juga: OPPO Reno 8T Meluncur di Indonesia, Cek Spesifikasinya Disini

iPhone 11 series menggunakan spec yang sama untuk kamera depan. Baik iPhone 11, iPhone 11 Pro dan iPhone 11 Pro Max mengusung lensa 12MP, TrueDepth, Retina Flash, Smart HDR, mode Video hingga slo-mo 120 FPS.

11 Pro Max mengusung lensa 12MP, TrueDepth, Retina Flash, Smart HDR, mode Video hingga slo-mo 120 FPS.

Apple menghadirkan teknologi mumpuni Smart HDR yang semakin cerdas mengenali orang dan memperlakukannya secara berbeda dari bagian foto. Lain. Demikian pula untuk aplikasi video saat perekaman di luar ruangan, A13 Bionic dapat menggunakan Al untuk melacak subjek bergerak secara otomatis.

Baca Juga: Samsung A53 5G Bawa Chipset Gahar dan Kamera Super Jernih, Cek Spesifikasi Lengkapnya

Performa Apple tidak membedakan CPU yang digunakan pada ketiga seri iPhone 11, iPhone 11Pro dan iPhone Pro Max.

Semuanya menggunakan CPU A13 Bionic (6-core, 2,66Ghz) dan Neural Engine generasi ketiga. Apple A13 Bionic mempunyai CPU yang 20% lebih cepat dan 30% lebih efisien dibandingkan A12 Bionic.

Performa GPU chipset terbaru ini juga 20% yang lebih cepat dibandingkan generasi sebelumnya. Soal kapasitas penyimpanan yang digunakan iPhone 11 hadir dengan 3 pilihan kapasitas penyimpanan yaitu 64GB, 128GB dan 256GB.

Mempunyai CPU yang 20% lebih cepat dan 30%

Lebih efisien dibandingkan A12 Bionic. Performa GPU chipset terbaru ini juga 20% yang lebih cepat dibandingkan generasi sebelumnya. Soal kapasitas penyimpanan yang digunakan iPhone 11 hadir dengan 3,pilihan kapasitas penyimpanan yaitu 64GB, 128GB dan

Baca Juga: Spesifikasi Redmi Note 11, Chipset Kenceng, Layar 90 HZ

256GB.

Fitur-Fitur dan Perangkat

Seri iPhone 11 kompatibel dengan AirPods (generasi ke- 1 atau lebih baru), Powerbeats Pro, Beats Solo3 Wireless, BeatsX, Beats Studio3 Wireless, dan Powerbeats3 Wireless serta memerlukan versi iOS terbaru.

Apple menerapkan dual sim card hybrid dengan penggunaan eSIM yang memerlukan paket layanan nirkabel. Tidak semua operator mendukung eSIM jadi harus menghubungi operator provider untuk informasi terkait.

Namun kelemahan iPhone series 11 Di tahun 2023 ini. Untuk Ukuran refresh rate yang masih 60Hz. Smartphone yang di hargai 7 s.d 9 Juta.

iPhone series 11. Masih kalah dengan Android yang di hargai 7 s.d 9 Juta. Mereka sudah di lengkapi refresh hingga 90 s.d 120 Hz. Dan juga dengan teknologi Kekinian yang dapat membuat kamu bisa merasakan smartphone premium dengan harga Terjangkau.

Itulah ulasan seputar series iPhone yang sudah turun harga namun tetap tidak dikurangi kapasitas yang ada di smartphone tersebut, kamu bisa dapatkan di Toko online shop yang kamu suka.

Semoga ulasannya bermanfaat ya.***

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Editor: Abdul Majid

Tags

Terkini

Terpopuler