Hukum Bacaan Izhar: Pengertian, Huruf, Cara Baca dan Contohnya

- 27 Maret 2023, 18:30 WIB
Hukum Bacaan Izhar: Pengertian, Huruf, Cara Baca dan Contohnya
Hukum Bacaan Izhar: Pengertian, Huruf, Cara Baca dan Contohnya /Instagram

1. Izhar Halqi

Izhar Halqi merupakan hukum bacaan di mana huruf dibaca dengan jelas.

Disebut Izhar Halqi hal ini disebabkan oleh makhraj dari huruf-huruf tersebut keluarnya dari dalam tenggorokan (halq).

Jika nun sukun atau tanwin bertemu dengan huruf-huruf tersebut, maka disebut izhar halqi.

Contoh Idzhar Halqi dalam Al Qur’an antara lain pada bacaan berikut:

وَمِن شَرِّ غَاسِقٍ إِذَا وَقَبَ

waminng syarri ghoosiqin idzaa waqoba

Baca Juga: Contoh Kultum Ramadhan Singkat Tentang Bersyukur Agar Hidup Lebih Tenang

2. Izhar mutlak

Hukum bacaan izhar selanjutnya yaitu izhar mutlak. Izhar mutlaq (wajib) adalah bertemunya nun mati atau tanwin dengan waw (و) dan ya (ي) dalam satu kata. Dengan demikian, pelafalannya dibaca jelas dan tidak dengung.

Halaman:

Editor: Bustamil Arifin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x