Teks Kultum Ramadhan Singkat Dengan Tema Keutamaan Sedekah Di Bulan Ramadhan

- 25 Maret 2023, 13:30 WIB
Ilustrasi Teks Kultum Ramadhan Singkat Dengan Tema Keutamaan Sedekah Di Bulan Ramadhan
Ilustrasi Teks Kultum Ramadhan Singkat Dengan Tema Keutamaan Sedekah Di Bulan Ramadhan /Pixabay.com/mohamed_hassan

Seperti sabda Rasulullah SAW "orang yang memberikan hidangan berbuka puasa kepada orang lain yang berpuasa, ia akan mendapatkan pahala orang tersebut tanpa mengurangi pahalanya," (HR Tirmidzi)

Baca Juga: Jadwal Tayang Wedding Agreement The Series Episode 1 hingga 10: Kisah Perjodohan Kontrak

Termasuk Orang-orang terpilih

Allah SWT telah menjanjikan pintu surga khusus, kepada orang yang bersedekah.

"...jika ia berasal dari golongan yang gemar bersedekah akan dipanggil dari pintu sedekah," (HR Bukhari).

Menghapus dosa

Rasulullah SAW bersabda: "Sedekah dapat menghapus dosa sebagaimana air memadamkan api," (HR Tirmidzi)

Keberkahan Rezeki

Harta yang disedekahkan akan memberikan keberkahan dan menjadi yang utama lain di bulan Ramadhan.

Rasulullah SAW bersabda: "Harta tidak akan berkurang dengan sedekah. Dan seorang hamba yang pemaaf pasti akan Allah tambahkan kewibawaan baginya," (HR Muslim)

Halaman:

Editor: Araf Mukhtar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x