Doa Setelah Sholat Dhuha untuk Mendatangkan Rezeki yang Halal dan Barokah: Arab, Latin dan Terjemahannya

- 1 Januari 2023, 08:40 WIB
Doa Setelah Sholat Dhuha untuk Mendatangkan Rezeki yang Halal dan Barokah: Arab, Latin dan Terjemahannya.
Doa Setelah Sholat Dhuha untuk Mendatangkan Rezeki yang Halal dan Barokah: Arab, Latin dan Terjemahannya. /Screenshot

Pedoman Tangerang - Sholat merupakan amalan penting bagi umat muslim. Bahkan, Sholat disebut sebagai tiang agama.

Terdapat sholat wajib dan Sunnah. Dari berbagai sholat sunnah terdapat dhuha.

Sholat dhuha hukumnya sunnah dan dikerjakan ketika Matahari mulai naik kurang lebih 7 hasta sejak terbitnya atau kira-kira pukul 7 pagi hingga sebelum dzuhur.

Ada beberapa keutamaan bagi seorang muslim yang mengerjakan sholat dhuha, salah satunya yaitu untuk rezeki seperti dalam hadits riwayat Turmudzi, Rasulullah shalallahu 'alaihi wa sallam bersabda, "Sesungguhnya Allah Ta'ala berfirman, 'Wahai anak Adam, bersholat lah untuk-Ku empat rakaat pada permulaan siang, niscaya akan Aku cukupi kebutuhannmu pada sore harinya."

Baca Juga: Niat dan Doa Salat Dhuha, Lengkap Arab, Latin dan Terjemahannya

Sholat dhuha dilakukan 2 rakaat. Bisa juga dilakukan 12 rakaat sesuai hadist riwayat berikut ini. "Barang siapa sholat dhuha 12 rakaat, Allah akan membuatkan untuknya istana di surga." (H.R. Tarmizi dan Abu Majah).

Bacaan niat sholat dhuha 2 rakaat:

أُصَلِّى سُنَّةَ الضُّحَى رَكْعَتَيْنَ لِلَّهِ تَعَالَى

Latin: Usholli sunnatadh dhuhaa rok’ataini lillaahi ta’aalaa.

Halaman:

Editor: Bustamil Arifin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x