Belajar Arti Keberagaman dan Keharmonisan Budaya, Lengkap Biodata Profil Pemeran Film Perempuan Bergaun Merah

- 7 November 2022, 14:00 WIB
Simak ulasan atau review film horor Indonesia berjudul Perempuan Bergaun Merah yang gunakan budaya Tionghoa, dibintangi Tatjana Saphira dan Reval Hady.
Simak ulasan atau review film horor Indonesia berjudul Perempuan Bergaun Merah yang gunakan budaya Tionghoa, dibintangi Tatjana Saphira dan Reval Hady. /Instagram/ @tatjanasaphira/


Tatjana Saphira Hartmann atau biasa dikenal Tatjana Saphira adalah aktris cantik kelahiran Jakarta, 21 Mei 1997. Ia anak dari pasangan Joachim Hartmann dan Ade Hartmann. Meski lahir di Jakarta, ia berdarah Jerman dan menjadi Warga Negara Indonesia ketika berusia 17 Tahun.


Wanita cantik dan berbakat ini mengawali kariernya di dunia model. Ia pertama kali tampil sebagai model video klip Bagus Band dengan judul Pendamping Hatimu.


Namanya semakin dikenal ketika tampil di sebuah serial drama musikal, Stereo. Tatjana berperan sebagai Dara meskipun hanya 14 episode saja, itu membuatnya pengalaman yang berharga.


Berkat bakat aktingnya yang memukau, tahun 2016 ia menjadi nominasi Pemeran Utama Wanita Terbaik di Indonesia Box Office Movie Awards dan menjadi nominasi Pasangan Terbaik (bersama Tio Pakusadewo) di Indonesia Movie Actor Awards.

Baca Juga: Link Nonton Under The Queen's Umbrella Episode 7, Gratis Kualitas Full HD
2. Refal Hady sebagai Putra


Lahir di Jakarta pada 24 Oktober 1993, Refal Hady yang berusia 28 tahun tersebut diketahui merupakan seorang anak bungsu dari tujuh bersaudara.


Refal Hady juga memiliki keturunan Arab, Belanda dan Betawi dari kedua orang tuanya.
Pria bernama lengkap Reza Fahlevi Alhady ini merupakan seorang aktor muda berbakat Tanah Air.


Nama Refal Hady menjadi viral sejak dirinya membintangi film yang berjudul Wedding Agreement. Dirinya mulai memakai nama panggung Refal Hady sejak terjun ke ranah entertainment.


Sebelumnya Refal Hady diketahui memulai kariernya sebagai seorang presenter di salah satu program TV dan kemudian memulai debut di dunia akting pada tahun 2016 melalui Drama Queen, sebuah situasi komedi di salah satu stasiun TV yang berperan sebagai Jerry.

Baca Juga: Drama Korea Reborn Rich 2022 Kapan Tayang? Cek Jadwalnya
3. Stella Cornelia sebagai Kara

Halaman:

Editor: R. Adi Surya

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah