Contoh Soal UTBK SNBT 2023 Lengkap Beserta Jawabannya, Mudah Dipelajari

- 30 April 2023, 12:00 WIB
Contoh Soal UTBK SNBT 2023 Lengkap Beserta Jawabannya, Mudah Dipelajari.
Contoh Soal UTBK SNBT 2023 Lengkap Beserta Jawabannya, Mudah Dipelajari. /Tangkapan layar akun instagram/@_snpmb.bppp/

7. Sebuah toko buku memberikan diskon akhir tahun untuk novel dan majalah. Setiap novel dijual seharga Rp45.000 dan setiap majalah dijual seharga Rp15.000.

Jika jumlah novel dan majalah yang Indira beli adalah 10 dan ia membayar dengan harga Rp210.000.

Berapa banyak novel yang Indira beli?

A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5

Jawaban: B

8. Fatih sedang mengikuti lomba yang terdiri dari 80 pertanyaan. Fatih menargetkan nilai 80 persen.

Fatih berhasil menjawab dengan benar sebanyak 80 persen dari 60 soal pertama. Berapa persenkah sisa soal yang harus dijawab Fatih untuk mencapai target?

A. 20
B. 35
C. 50
D. 70
E. 80

Jawaban: E


9. Fatih sedang mengikuti lomba yang terdiri dari 100 pertanyaan. Fatih menargetkan nilai 80 persen. Fatih berhasil menjawab dengan benar sebanyak 90 persen dari 60 soal pertama.

Halaman:

Editor: Bustamil Arifin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x