Soal OSN Matematika SD 2023 Lengkap dengan Kunci Jawaban

- 28 April 2023, 19:30 WIB
Soal OSN Matematika SD 2023 Lengkap dengan Kunci Jawaban.
Soal OSN Matematika SD 2023 Lengkap dengan Kunci Jawaban. /unsplash.com

5. Seorang pedagang membeli 25 kg beras jenis A seharga Rp6.000,00 setiap kg dan 15 kg beras jenis B seharga Rp4.000,00 setiap kg. Kedua jenis beras dicampur. Agar mendapat untung 4 persen setiap kg beras tersebut dijual seharga…

Jawaban : Rp 5.460,00

6. Jika 5 ≤ x ≤ 10 dan 2 ≤ y ≤ 6, maka nilai minimum untuk (x – y) (x + y) adalah…

Jawaban : -11

7. Tujuh orang tukang kayu dalam waktu 5 jam menghasilkan 6 papan tulis. Dalam waktu 1 jam, papan tulis yang dihasilkan oleh seorang tukang kayu adalah…

Jawaban : 6/35

8. Jika jumlah dua bilangan adalah 3 dan selisih kuadrat bilangan itu adalah 6, maka hasil kali kedua bilangan itu adalah…

Jawaban : 5/4

9. Umur Amir lebih tua tiga tahun dari umur Budi, Budi usianya lebih muda empat tahun dari Cipto, ketika usia Cipto 22 tahun, maka usia Amir adalah ...

Jawaban :

Halaman:

Editor: Bustamil Arifin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah