Ini 6 Daftar SMA Negeri Terbaik di Kabupaten Serang, Referensi untuk PPDB 2024

16 Juni 2024, 18:00 WIB
Ini 6 Daftar SMA Negeri Terbaik di Kabupaten Serang, Referensi untuk PPDB 2024 /Unsplash @Rafael Atantya/

Pedoman Tangerang - PPDB Kabupaten Serang 2024 (Penerimaan Peserta Didik Baru) jenjang SMA/SMK akan dimulai awal bulan Juni ini.

Orangtua dan siswa bisa memilih SMA/SMK negeri sesuai jalur pilihannya. Untuk memilih SMA/SMK terbaik, orangtua bisa mengecek akreditasi sekolah tersebut sesuai data dari BAN-SM (Badan Akreditasi Provinsi Sekolah/Madrasah).

Selain itu, sebagai bahan referensi, orangtua dan siswa bisa melihat SMA/SMK terbaik di Kabupaten Serang berdasarkan dengan Nilai Indeks Integritas Ujian Nasional (IIUN) terbaik selama enam tahun berturut-turut.

Baca Juga: KLAIM Saldo Dana Gratis Rp 100 Ribu Hari Ini, Minggu 16 Juni 2024, Ambil Cuan Gratis Ada Di Sini

6 Daftar SMA Terbaik di Kabupaten Serang

1. SMA Negeri 1 Cinangka

Alamat: Jl. Raya Karang Bolong Ciparay Sindanglaya Kecamatan Cinangka Kabupaten Serang, Banten.

Baca Juga: Top Banget! 7 Rekomendasi SMP Negeri Terbaik di Bandung dengan Akreditasi Tinggi

2. SMA Negeri 1 Ciomas

Alamat: JL. Ciomas, Sukabares, Serang, Kabupaten Serang, Banten

3. SMAN 1 Baros

Alamat: Jl. Raya Serang – Pandeglang No.KM 14 Panyirapan, Kecamatan Baros, Kabupaten Serang, Banten

Baca Juga: Top Banget! 5 SMP Terbaik di Kota Bekasi Berdasarkan Nilai Akreditasi, Ada Sekolah Pilihanmu?

4. SMA Negeri 1 Kibin

Alamat: Jl. Raya Serang Jakarta KM. 20, Mundu, Kibin, Tambak, Kecamatan Kibin, Kabupaten Serang, Banten.

5. SMA Negeri 1 Cikeusal

Alamat: Jl. Kragilan, Sukamenak, Serang, Kabupaten Serang, Banten

Baca Juga: Top Markotop! 4 SD Swasta Terbaik di Cikarang Rekomendasi PPDB 2024, Anda Tertarik?

6. SMA Negeri 1 Kopo

Alamat: Jl. Kopo Maja Kecamatan Kopo Kabupaten Serang, Banten

Demikianlah informasi 6 daftar SMA terbaik di Kabupaten Serang, cocok untuk referensi PPDB tahun 2024.***

Editor: Bustamil Arifin

Tags

Terkini

Terpopuler