Contoh Teks Amanat Pembina Upacara Senin 31 Oktober 2022, Tema Sumpah Pemuda

29 Oktober 2022, 10:00 WIB
Contoh Teks Amanat Pembina Upacara Senin 31 Oktober 2022, Tema Sumpah Pemuda. /Pixabay/mufidpwt

Pedoman Tangerang – Contoh Teks Amanat Pembina Upacara Senin 31 Oktober 2022, Tema Sumpah Pemuda, simak selengkapnya di sini.

Upacara peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-94 dilakukan pada tanggal 28 Oktober 2022.

Teks Amanat Pembina Upacara Senin 31 Oktober 2022, Tema Sumpah Pemuda perlu disampaikan untuk memberi motivasi pada seluruh pemuda negeri.

Baca Juga: Heboh, Mahfud MD Desak KPK Untuk Tangkap Ketum PDIP Megawati, Benarkah? Simak Faktanya

Teks amanat pembina Hari Sumpah Pemuda merupakan teks singkat yang berisi kata-kata penuh motivasi.

Contoh teks amanat pembina upacara Hari senin dengan tema Sumpah Pemuda ke-94 yang bisa digunakan sebagai referensi.

Inilah contoh teks amanat pembina upacara Senin 31 Oktober 2022, Tema Sumpah Pemudamuda ke-94.

Yang saya hormati Bapak/Ibu....

Serta yang saya sayangi dan banggakan teman-teman yang berbahagia.

Puji syukur ke hadirat Allah SWT karena pada pagi yang cerah ini, kita dapat berkumpul dalam upacara peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-94 pada 28 Oktober 2022 di lingkungan kita tercinta.

Sholawat dan salam semoga tetap terlimpah curahkan kepada junjungan kita Nabi Agung Baginda Rasulullah Muhammad SAW, yang mana kita nantikan syafaatnya kelak di yaumil akhir nanti.

Para peserta upacara bendera Hari Sumpah Pemuda.

Pada kesempatan yang berbahagia ini, saya di sini berusaha menyampaikan amanat pembina upacara yang berjudul Menyambut Hari Sumpah Pemuda dalam keadaan sehat walafiat.

Bapak/Ibu guru serta siswa dan siswi yang berbahagia,

Sebentar lagi adalah ada momen penting bagi kita semua yaitu Hari Sumpah Pemuda. Sumpah Pemuda ini mengingatkan kita semua akan perjuangan pahlawan yang telah gugur dalam membela bangsa Indonesia. Maka kita semua sebagai penerus bangsa ini harus memikirkan apa kontribusinya untuk negara ini.

Anak-anakku sekalian,
Kita sebagai pelajar harus bisa berkontribusi terbaik kita untuk negara ini. Banyak sekali yang bisa dilakukan oleh pelajar sebagai bentuk kontribusi untuk negara agar bisa lebih maju dan unggul.

Untuk pelajar bisa dengan belajar dengan giat, menanamkan semangat persatuan dan kesatuan, bergotong royong, dan selalu tanamkan sifat Bhineka Tunggal Ika.

Selain itu, banyak cara yang bisa dilakukan untuk menyambut dan memperingati Hari Sumpah Pemuda 2022 dengan berbagai kegiatan postif.
Seperti lomba-lomba di lingkungan sekolah dan banyak hal lain yang bisa dilakukan. Dengan adanya lomba pada Hari Sumpah Pemuda diharapkan siswa dan siswi memiliki manfaat yang bisa diambil dari acara tersebut.

Demikianlah amanat pembina upacara peringatan Hari Sumpah Pemuda 2022 ke-94 yang singkat pada hari ini semoga bermanfaat bagi kita semua.

Terimakasih atas perhatiannya.
Wassalamualaikum wr.wb.

Itulah contoh teks amanat pembina upacara senin 31 oktober 2022, Tema Sumpah Pemuda.***

Editor: Bustamil Arifin

Tags

Terkini

Terpopuler