UPDATE Klasemen Akhir MotoGP 2022, Francesco Bagnaina Gagal Podium di Valencia, Tapi Juara Dunia

- 7 November 2022, 11:06 WIB
Update klasemen akhir MotoGP 2022 usai balapan di Valencia
Update klasemen akhir MotoGP 2022 usai balapan di Valencia /Tangkapan layar Twitter/motogp

Pedoman Tangerang - Berikut tersaji update klasemen akhir MotoGP 2022 setelah Francesco Bagnaina gagal podium di Valencia.

Pergelaran MotoGP 2022 telah berakhir, setelah balapan pamungkas yang digelar di Sirkuit Ricardo Tormo, pada Minggu 6 November 2022 malam.

Pada seri balapan pamungkas MotoGP 2022 ini, Francesco Bagnaia gagal naik podium, dan finish di posisi delapan.

Baca Juga: Hasil Liga Inggris Pekan ke-15: Arsenal dan Liverpool Menang, Manchester United Kalah

Kendati demikian, Bagnaia dipastikan keluar sebagai juara dunia MotoGP 2022 dengan mengumpulkan 265 poin, unggul dari Fabio Quartararo yang mengumpulkan 248 poin.

Pada seri balapan Valencia ini, Alex Rins jadi yang tercepat diikuti B. Binder, dan J Martin di posisi tiga.

Sementara itu di klasemen akhir MotoGP 2022, Bagnaia keluar sebagai juara duania, diikuti runner up Fabio Quartararo, dan Enea Bastianini sebagai juara ketiga.

Baca Juga: Link Nonton Ulang MotoGP Valencia 2022: Alex Rins Pole Position, Siapa Juara Dunianya!

Berikut klasemen akhir MotoGP 2022:

Halaman:

Editor: Araf Mukhtar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x