Ronaldo Kembali Ganas, Setan Merah Comeback Dramatis dari La Dea

- 21 Oktober 2021, 10:43 WIB
Christiano Ronaldo
Christiano Ronaldo /Zona Surabaya Raya/

Paul Pogba terlihat melakukan pemanasan pada menit ke-35. Pelatih Ole Gunnar Solskjaer diprediksi akan melakukan perubahan pada lini tengah MU yang memang tampil dibawah ekspektasi pada dini hari ini.

Baca Juga: Hasil Lengkap Liga Champions Matchday 3: Ronaldo Bantu Comeback Manchester United, Chelsea dan Munchen Menang

Marcus Rashford memiliki peluang untuk memperkecil kedudukan pada menit ke-42. Namun sayang, penyerang asal Inggris terlalu lama melepas tembakan yang membuat bek tengah Atalanta alas Tirki yaitu Deiral berhasil melakukan tackling bersih sekaligus merebut bola.

Rashford kembali mendapatkan peluang emas, kali ini tembakannya mengenai tiang gawang Atalanta.

Hingga peluit turun minum berbunyi skor 2-0 untuk keunggulan Atalanta tetap bertahan.

Solskjaer pun diklaim harus melakukan perubahan dalam skema permainan di tubuh MU.

Memasuki interval kedua pelatih Manchester United y Ole Gunnar Solskjaer tak melakukan pergantian pemain.

Baca Juga: Ramalan 7 Shio Tidak Beruntung 21 Oktober 2021

Akan tetapi, penampilan anak-anak Setan Merah langsung menyengat lini pertahanan Atalanta.

Cristiano Ronaldo membuka peluang pertama bagi MU pada menit ke-48. Tembakan dengan kaki kanan dari tengah kotak 16 Atalanta masih mampu diblokir bek lawan.

Halaman:

Editor: R. Adi Surya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah