Ini Rekap Copa Amerika 2021, dari Gol Cantik Cardona hingga Permainan Apik Neymar

- 14 Juni 2021, 10:50 WIB
Pemain Brasil di Copa America 2021.
Pemain Brasil di Copa America 2021. /Foto: Antara.

Kesempurnaan adalah ciri khas dari permainan Brasil. Di Copa Amerika kali iniz mereka membungkam Venezuela dengan skor 3-0 dalam laga Estadio Nacional de Brasilia, Brasilia, Senin dinihari, 14 Juni 2021.

Brasil menguasai bola hingga 62 persen, membuat tim Samba mendominasi pertandingan.

Mereka unggul berkat gol Marquinhos pada menit ke-23, gol penalti Neymar pada menit ke-64, dan gol Gabriel Barbosa pada menit ke-89.

Neymar tampil apik dalam partai ini. Selain mencetak gol ia juga memberi umpan untuk gol Barbosa.

Baca Juga: Prediksi Pertandingan Polandia vs Slovakia, Euro Senin 14 Juni 2021

Hasil ini mengantar Brasil memuncaki klasemen Grup B, meski hanya untuk sementara karena para pesaingnya belum bermain. Di grup sama, Kolombia akan melawan Ekuador pagi ini.

Pesaing utama Timnas Brasil, Argentina, berada di Grup B. Mereka baru akan bermain Selasa dinihari, melawan Cile.

Grup Copa America 2021

Grup A: Argentina, Bolivia, Uruguay, Cile, Paraguay.
Grup B: Brasil, Kolombia, Venezuela, Ekuador, Peru.

Hasil hasil Jadwal bola babak penyisihan grup (live Indosiar):

Halaman:

Editor: Alfin Pulungan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah