Contoh Teks Pidato Caleg Pemilu 2024: Singkat, Lugas dan Penuh Makna

- 12 Mei 2023, 09:00 WIB
Contoh Teks Pidato Caleg Pemilu 2024: Singkat, Lugas dan Penuh Makna.
Contoh Teks Pidato Caleg Pemilu 2024: Singkat, Lugas dan Penuh Makna. /pikiran-rakyat/

Kadang hasil tangkapan tak banyak karena kendala alat. Harga ikan juga masih belum berpihak ke nelayan. Nelayan harus diberi alat, dilatih dan juga diberi kepastian harga.

Saya juga menyoroti pendidikan di Indonesia. Kita sering menang lomba, olimpiade, kita punya banyak sekolah internasional.

Tapi kita juga punya banyak sekolah yang tidak ber tembok layak. Artinya ada banyak kesenjangan dalam hal pendidikan.

Padalah pendidikan adalah ruh sebuah bangsa. Bangsa yang cerdas akan berprestasi, produktif dan punya daya saing.

Saya juga melihat ada sebuah msalah besar. Ini tentang mental dan karakter bangsa yang kurang baik.

Masih banyak maling, begal, pemakai, oknum, koruptor, dan penjahat lainnya. Artinya masih perlu perbaiki ahklak.

Oleh sebab itu, kita semua harus koreksi diri dan memperbaiki ahklak dalam berkehidupan bernegara ini.

Itulah yang menjadi kacamata besar saya mengapa sayua maju menjadi calon legislatif.

Semoga bapak dan ibu disini meberikan restu dan dukungannya kepada saya. Besar harapan saya untuk kemajuan bangsa ini.

Negara kita butuh perubahan ke arah yang lebih baik, dan saya adalah bagian dari pejuang perubahan itu.

Halaman:

Editor: Bustamil Arifin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah