Resep Kecilkan Perut Buncit, dr Zaidul Akbar: Cukup Konsumsi Ramuan Ini...

- 19 Juli 2023, 19:30 WIB
Resep Kecilkan Perut Buncit, dr Zaidul Akbar: Cukup Konsumsi Ramuan Ini...
Resep Kecilkan Perut Buncit, dr Zaidul Akbar: Cukup Konsumsi Ramuan Ini... /

Pedoman Tangerang - Banyak orang memiliki masalah perut perut buncit, tapi tidak tahu cara menurunkan berat badan agar ideal.

Orang juga banyak mengatasi perut buncit dengan mengurangi pola makan, namun itu sangat berat.

Jika iya, cobalah untuk mengatasinya dengan cara yang dibagikan dr Zaidul Akbar.

Baca Juga: Rekomendasi Hotel Harga Murah di Serang, Cocok Untuk Staycation Pada Saat Liburan

Melalui sebuah video yang diunggah oleh pemilik akun TikTok resepjrrzaidulakbar, terlihat dr Zaidul Akbar menerima pertanyaan mengenai cara mengecilkan perut buncit tanpa olahraga.

Sambil tersenyum, dr Zaidul Akbar yang merupakan pendakwah sekaligus ahli kesehatan ini menjelaskan bahwa salah satu penyebab perut buncit adalah lemak yang menumpuk di area tersebut.

Baca Juga: Resep Obat Ambien dan Wasir Ala dr Zaidul Akbar, Cukup dengan Bahan Kenyal Ini!

Penumpukan lemak itu sendiri terjadi karena konsumsi makanan yang memiliki kandungan glukosa tinggi dan tidak digunakan oleh tubuh.

“Jadi ya nasi itu glukosa, tepung juga glukosa, gula pasir juga ada glukosanya. Badan kita sekarang sudah dipenuhi dengan glukosa yang sayangnya menjadi lemak. Pasalnya glukosa yang dimakan tetapi tidak digunakan oleh tubuh akan berubah jadi glikogen. Glikogen yang tidak terpakai inilah yang akan berubah menjadi lemak,” tutur dr Zaidul Akbar.

Baca Juga: Mudah Dibuat! Inilah Tips Agar Kuat Hubungan Ranjang Ala dr Zaidul Akbar, Simak Caranya

“Glukosa kalau dimakan dan tidak tercerna dengan baik oleh tubuh akan berubah jadi glikogen. Nah, glikogen juga sama. Kalau tidak tercerna dengan baik, makan akan jadi lemak,” tambah dr Zaidul Akbar.

Setelah itu, dr Zaidul Akbar menjelaskan bahwa salah satu cara terpenting untuk mengecilkan perut adalah mengubah pola makan, terutama mengurangi makanan yang tinggi akan kandungan karbohidrat.

Ia mengatakan untuk mengempeskan ya cukup dengan puasa dan makan sehat.

Baca Juga: Bisa Membunuh Sel Kanker, dr Zaidul Akbar: Konsumsi Buah Sakti Berbintik Hitam Ini!

"Bagaimana cara mengempeskan perut buncit? caranya gimana?," tanya dr Zaidul Akbar.

Buka pentilnya (disambut tawa jamaah yang hadir) puasa lah, jangan banyak makan, kalau makan pun coba mulai beralih ke sayur, buah, nasinya kurangi, gula kurangi, nanti kempes sendiri kok, Insya Allah," ujarnya.

Hal yang pertama yang harus disiapkan kata dr Zaidul Akbar ialah rempah atau rimpang.

"Coba nanti buat ramuan ini isinya jahe serai, kunyit, lengkuas," katanya.

Untuk cara membuatnya cukup sediakan air panas'

"Lalu nanti dikasi air panas, air dispenser saja cukup, setalah dia keluar aromanya anda kasih jeruk nipis dikit," kata dr Zaidul Akbar.

Setelah diseduh dengan air panas, kamu lalumemblendernya dengan kurma.

"Habis jadi itu anda saring, lalu belender dia sama kurma, itu bisa jadi minuman yang sangat baik untuk meregenerasi sel," ujarnya.

Untuk mendapatkan informasi ter-uptodate dari Pedoman Tangerang silahkan klik "Google News".***

Editor: Bustamil Arifin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah