Syarat Pengajuan KUR BRI 2023, Ada Rp270 Triliun Siap Cair, Bunga Rendah Bisa Bikin Sumringah

- 16 Februari 2023, 11:30 WIB
Ilustrasi KUR BRI 2023/Tangkapan Layar/BRI
Ilustrasi KUR BRI 2023/Tangkapan Layar/BRI /

Jangka waktu angsuran KUR Kecil untuk Kredit Modal Kerja (KMK) maksimal 4 tahun, sedangkan untuk Kredit Investasi (KI) maksimal 5 tahun, dengan agunan sesuai peraturan bank.

 

3. KUR TKI Bank BRI

KUR BRI jenis ini memberikan pinjaman dengan besaran maksimum Rp25 juta dengan bunga 6 persen per tahun.

Syarat KUR TKI Bank BRI yakni calon debitur harus individu atau perorangan yang merupakan calon TKI akan diberangkatkan ke negara penempatan kerja.

Dokumen persyaratan KUR BRI 2023 ini berupa KTP, Kartu Keluarga atau KK. Serta memiliki surat perjanjian kerja dengan pengguna jasa, perjanjian penempatan, pasport, visa, dan persyaratan lainnya sesuai ketentuan.***

Halaman:

Editor: R. Adi Surya


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah